DBNews (Banjarmasin) - K unjungan Neonatus dan Kunjungan Nifas (KN-KF) merupakan upaya penting yang harus dilakukan dengan memantau secar...
DBNews (Banjarmasin) - Kunjungan Neonatus dan Kunjungan Nifas (KN-KF) merupakan upaya penting yang harus dilakukan dengan memantau secara intensif kesehatan bayi baru lahir (neonatus) dan ibu pasca melahirkan (nifas).
Angka Kematian Ibu dan Angka Kematian Bayi merupakan indikator yang harus di tekan sebagai indikator capaian SPM Kesehatan.
Bertempat di Hotel Zuri Banjarmasin , diselenggarakan kegiatan Monitoring Evaluasi Kunjungan KF dan KN dengan di hadiri bidan dari puskesmas-puskesmas dan pemegang program yang ada di Kota Banjarmasin.
------------------------
Neonatal Visits and Puerperal Visits (KN-KF) are important efforts that must be done by intensively monitoring the health of newborns (neonates) and postpartum mothers (puerperal).
Maternal Mortality Rate and Infant Mortality Rate are indicators that must be emphasized as indicators of SPM Health achievement.
Located at the Zuri Banjarmasin Hotel, KF and KN Visit Evaluation Monitoring activities were held with midwives from health center and program holders in Banjarmasin City being held.